Kultum Singkat Tentang Adab Berbicara


Kultum Singkat Tentang Adab Berbicara

membuat kultum singkat tentang adab​

1. membuat kultum singkat tentang adab​


Jawaban:

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarokatuh

Puji syukur senantiasa kita panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rohmat Nya kepada kita semua

Dan tak lupa sholawat serta salam tetap tercurahkan kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW

Saya ingin menyampaikan sebuah pepatah arab yang berbunyi :

الْادَابُ فَوْقَ العِلْمِ

Yang artinya adab itu diatas ilmu.

Mengapa adab menjadi segalanya hingga mengalahkan ilmu yang sudah seharusnya menjadi kewajiban bagi setiap muslim?

Hadirin sekalian, adab dan ilmu itu sama pentingnya. Tetapi sebagaimana pandangan menurut ulama' manakah yang lebih dulu harus dikuasai, adab atau ilmu? maka jawabannya adalah adab.

Bayangkan saja jika seseorang memiliki ilmu/berpendidikan tinggi tetapi ia tidak mempunyai adab/akhlak baik yang melekat pada dirinya, maka ilmu yang dimilikinya tidak ada artinya.

Tetapi jika seseorang memiliki adab yang sangat luar biasa baik tetapi ilmunya hanya biasa-biasa saja itu lebih baik, karena dengan adab yang dimilikinya insyaallah ilmu yang sedikit itu bisa menjadi barokah dan manfaat, Aamiin allahumma aamiin.

Alangkah baiknya jika kita memiliki keduanya, berilmu dan berpendidikan tinggi tanpa melupakan adab.

Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh


2. kultum singkat adab dalam membaca al qur'an​


Jawaban:

.....................................


3. tolong bikinin materi kultum singkat berbahasa arab dengan tema Adab​


Jawaban:

pertama pembukaan nya ya,udh tau kan pembukaannya?

ini isinya:

apa itu adab? adab adalah suatu etika atau sama saja disebut dengan akhlak , contohnya adab dalam berbicara terhadap yang lebih tua adab menghargai orang yg berbicara semua yang kita lakukan didunia ini harus menggunakan adab atau etika karema dengan kita menggunakan adab kita aka lebih dihargai oleh banyak orang dan lebih sopan dalam menyikapi orang orang di sekitar kita maka dari itu betapa pentingnya orang yg ber adab

ما هو الادب الأخلاق هي الأخلاق أو هي نفسها الأخلاق ، على سبيل المثال الأدب في التحدث إلى كبار السن هو احترام الأشخاص الذين يتحدثون كل ما نفعله في هذا العالم يجب أن يستخدموا الأدب أو الأخلاق لأننا باستخدام الأدب سنكون أكثر تقديرًا من قبل العديد من الناس وأكثر تهذيباً في الاستجابة للأشخاص من حولنا ، وبالتالي مدى أهمية الشعوب المتحضرة

inidalilnya

أكملُ المؤمنين إيمانًا أحسنُهم خُلقًا

أكملُ المؤمنين إيمانًا أحسنُهم خُلقًا“Kaum Mu’minin yang paling sempurna imannya adalah yang paling baik akhlaknya” (HR.

tolongkasijawabantercerdasyasoalnyalagingejarpoin,;)makasiii


4. kultum yang singkat​


Jawaban:

Sebelum menyampaikan Kultum Pendek atau kultum pendek, ada beberapa hal yang perlu disiapkan agar ceramah pendek yang diberikan dapat dijalankan dengan mudah tanpa dialog.

Kultum Singkat atau ceramah singkat adalah media dakwah yang tidak memuat, dengan waktu yang relatif singkat para pendengar tidak akan mudah bosan untuk mendengarkan materi kultum yang disampaikan.

Penjelasan:

Siapkanlah materi kultum pendek yang akan disampaikan, pilih judul atau tema materi kultum pendek yang sekiranya sesuai dengan keadaan / kondisi dan kondisi.

Naskah materi ceramah singkat Ramadhan yang telah dipersiapkan ini perlu dibuat kerangkanya, baik yang ditulis atau dihafal, disetujui untuk memudahkan dalam ceramah singkat Ramadhan ini.

1. Pembukaan

Salam Pembuka.

Khotbah Iftitah, yaitu memuat bacaan Hamdalah, Sholawat dll.

Ucapan Penghormatan.

Ucapan Syukur dan Terimakasih

2. Inti / Isi Materi

Isi dari pokok pembahasan.

Lebih detail dari pokok persetujuan.

Kesimpulan.

3. Penutup

Harapan-harapan.

Permohonan maaf.

Salam penutup.

an Penghormatan.

Ucapan Syukur dan Terimakasih.

2. Inti / Isi Materi

Isi dari pokok pembahasan.

Lebih detail dari pokok persetujuan.

Kesimpulan.

3. Penutup

Harapan-harapan.

Permohonan maaf.

Salam penutup.

Dalil Kultum Singkat

Selain beberapa hal di atas, yang perlu dibahas lagi dalam pembahasan kultum singkat atau ceramah agama harus diselesaikan dalil. Hal ini perlu dilakukan agar materi ceramah agama yang disampaikan kuat.

Dalam menjabarkan atau menguraikan dalil, ada beberapa teknik yang bisa dipraktekan:

Dalil dibacakan sampai selesai, setelah itu disusul dengan menterjemahkannya.

Dalil dibacakan kalimat demi kalimat dan diterjemahkan demi kalimat juga.

Dalil dibacakan lafadz demi lafadz dan diterjemahkan juga lafadz juga.

Tanpa membacakan Dalil, tapi langsung membacakan terjemahnya saja (Tetap dengan mengutip sumbernya).


5. minta kultum singkat


manusia hal termasuk golongan yang rugi apabila mereka tidak bisa mengatur waktu seperti di dalam surat anasr wal'asri innalinsana lasfilhusri, demi masa, sesungguhnya manusia termasuk kedalam golongan yang rugi.

6. kultum singkat ataudakwah singkat​


Jawaban:

Kultum Ramadhan Lucu: Azan Jam 9 Pagi?

“Hari Minggu pagi yang lalu di sebuah kompleks perumahan dibikin geger gara-gara seseorang mengumandangkan azan di masjid tepat jam 9 pagi. Semua orang di sekitar masjid itu bingung bin heran…. Mengapa ada azan jam 9 pagi? Siapakah orang aneh yang mengumandangkan azan? Apakah ini sebuah aliran baru?

Kontan orang-orang pada berdatangan ke masjid. Apalagi hari libur, orang-orang lagi sedang di rumah. Tak terkecuali yang sedang main bulu tangkis segera berlari ke masjid. Yang sedang mencuci mobil, duduk-duduk, baca koran semua aktivitas mereka hentikan untuk datang ke masjid tatkala mendengar suara azan tersebut.

Setelah kumandang azan berakhir, orang-orang pada mengerubungi muadzin.

“Pak… kok aneh banget, azan jam 9 pagi. Aliran dari mana lagi nih pak?”

Tapi ternyata jawab sang muadzin sangat mengejutkan:

"Justru kalian yang aneh, saya azan pas waktu subuh kalian pada nggak dateng. Eh saya azan jam 9 pagi, malah kalian pada dateng! Mulai besok pada dateng yah, kalau saya azan Subuh!”

Penjelasan:

semoga bermanfaat


7. tolong buatkan kultum tentang akhlak dan adab​


Jawaban:

Adab dan akhlak penuntut ilmu sangatlah penting untuk dikaji dan diulang. Karena banyak orang-orang yang menuntut ilmu tapi dia tidak mempunyai adab. Sedangkan orang-orang terdahulu orang belajar adab terlebih dahulu baru kemudian menuntut ilmu syar’i.

Imam Ibnu Qayyim mengatakan bahwa adab seseorang itu merupakan tanda kebahagiaan seseorang dan tidak punya adabnya seseorang merupakan tanda atau ciri dia celaka dan binasa. Tidaklah diperoleh kebaikan dunia dan akhirat seperti adab. Artinya apabila seseorang beradab, dia akan memperoleh kebaikan di dunia dan akhirat. Kemudian, tidaklah seseorang tercegah dari kebaikan dunia dan akhirat jika seseorang kurang adab.

Adab dan akhlak merupakan sesuatu yang penting. Allah memerintahkan kita untuk beradab dan berakhlak. Dijelaskan oleh Ibnu Qayyim, bahwa adab itu merupakan kumpulnya perkara-perkara kebaikan bagi seorang hamba. Jadi jika seseorang memiliki adab, maka dia akan menjadi orang yang baik. Adab juga sangat penting untuk dikaji dan diulang karena timbangan yang paling berat dihari kiamat adalah dari adab yang mulia.

Baca Juga:

Sesuatu Dengan Bukti Seperti Melihat Langsung

مَا شَيْءٌ أَثْقَلُ فِي مِيزَانِ الْمُؤْمِنِ يَوْمَ الْقِيَامَةِ مِنْ خُلُقٍ حَسَنٍ وَإِنَّ اللَّهَ لَيُبْغِضُ الْفَاحِشَ الْبَذِيءَ.

“Tidak ada sesuatu apapun yang paling berat di dalam timbangan seorang mukmin pada hari kiamat nanti daripada akhlak yang mulia. Sesungguhnya Allah sungguh membenci orang yang berkata kotor lagi jahat.” (HR. At-Tirmdzi)

Imam Abdullah Ibnul Mubarak yang wafat tahun 181 Hijriyah mengatakan, “aku mempelajari adab selama tiga puluh tahun dan aku menuntut ilmu selama dua puluh tahun“.

Para Tabi’in, mempelajari adab sebelum belajar ilmu. Karena adab merupakan dua per tiga ilmu. Muhammad bin Sirin juga mengatakan, “mereka salafush shalih menpelajari petunjuk Nabi tentang adab sebagaimana mereka belajar ilmu“. Artinya masalah adab ini harus betul-betul kita pelajari. Adab kita kepada Allah subhanahu wa ta’ala, adab kita kepada Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, adab kita kepada orang tua, adab kita terhadap diri kita sendiri, adab kepada tetangga, adab ketika kita bermasyarakat, dan dimanapun harus ada adab. Inilah kesempurnaan Islam. Tidak ada yang tertinggal dari agama ini.

Adab dalam menuntut ilmu banyak adab yang harus diperhatikan. Diantaranya tentang bagaimana kita masuk kedalam masjid, bagaimana kita duduk, bagaimana kita mendengarkan. Ini semua diajarkan oleh Rasulullah shallallahu’alaihi wa sallam. Sedangkan adab yang paling penting pertama kali dalam menuntut ilmu adalah ikhlas. Tanpa keikhlasan tidak ada manfaatnya. Maka dari penting bagi kita untuk menjaga keikhlasan. Allah subhanahu wa ta’ala berfirman:

Penjelasan:

kalo kepanjangan tinggal di singkat maaf kalo salah nya


8. kultum paling singkat buat hari ini​


1. Tema: Salat Adalah Tiang Agama

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Puji dan syukur marilah kita panjatkan kepada Allah yang sudah memberi nikmat berupa kesehatan hingga hari ini.

Tidak lupa selawat dan salam semoga selalu tercurah kepada Nabi Muhammad SAW, serta keluarga, para sahabat, sampai kepada kita umatnya yang mudah-mudahan selalu taat mengikuti sunah-sunahnya.

Dalam kesempatan kali ini saya ingin menyampaikan satu hadis yang maknanya begitu mendalam mengenai salat.

Isi hadis itu berbunyi:

“Sholat adalah tiang agama, barang siapa mendirikannya, maka sungguh ia telah menegakkan agama (Islam) itu dan barang siapa meninggalkannya, maka sungguh ia telah merobohkan agama (Islam) itu.” (Baihaqi).

Hadis di atas menggambarkan betapa pentingnya salat. Bahkan salat diibaratkan sebagai tiang atau pondasi agama.

Bayangkan saja bila rumah didirikan tanpa pondasi, apakah rumah itu bisa berdiri tegak?

Tentu saja jawabannya tidak!

Pun demikian dengan Agama Islam, jika kita tak mendirikan salat, ruh Islam di dalam diri seorang muslim akan mudah roboh.

Bahkan dalam hadis lain Nabi Muhammad pernah bersabda:

“Yang pertama kali ditanyakan kepada seorang hamba pada hari kiamat adalah perhatian kepada sholatnya. Jika sholatnya baik, dia akan beruntung (dalam sebuah riwayat disebutkan dia akan berhasil). Dan jika sholatnya rusak, dia akan gagal dan merugi.” (Thabrani).

Maka artinya, salat merupakan ibadah wajib yang tak bisa kita tinggalkan begitu saja.

Sebab ia adalah tiang agama dan merupakan amalan yang akan Allah hisab pertama kali di akhirat kelak.

Itulah kultum singkat tentang salat. Semoga ada manfaatnya.

Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Maaf kalau salah


9. buatkan kultum Adab terhadap orang lain, masyarakat, dan lingkungan


Jawaban:

Jawabanya C

Penjelasan:

Maaf kalau salah, semoga membantu


10. Kultum singkat tentang sabar


Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Jama’ah Shalat Isya’ dan Tarawih Rahimakumullah.
Hidup di dunia, tentunya tidak lepas dari cobaan-cobaan yang harus dihadapi dan tentunya patut kita disyukuri. Karena cobaan tersebutlah yang dapat digunakan sebagai batu loncatan untuk meningkatkan kualitas kita di sisi Allah SWT. karena kadang, Allah menguji hamba-Nya yang beriman untuk mengetahui kadar iman sesungguhnya dan tentunya ada hikmah di balik itu semua.
عَنْ أَبِيْ هُرَيْرَةَ يَقُوْلُ قَالَ رَسُوْلُ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمِ مَنْ يُرِدِ اللهُ بِهٖ خَيْرًا يُصِبْ مِنْهُ
“Dari Abi Hurairah RA. Berkata, Rasulullah SAW. bersabda: ‘Barangsiapa yang Allah kehendaki kebaikan pada dirinya maka Dia (Allah) menimpakan bencana kepadanya’”. (HR. Bukhari)

Jama’ah Shalat Isya’ dan Tarawih Rahimakumullah.
Seorang mu’min, harus mampu menghadapi ujian dari Allah SWT. keberhasilan dalam menghadapinya adalah tangga untuk menuju derajat yang lebih tinggi sekaligus menunjukkan jati diri keimanannya. Rasulullah SAW. sangat menyukai ummatnya yang bisa menempatkan diri terhadap sabar dan syukur pada tepatnya. Dalam sebuah hadits dikatakan:
عَنْ صُهَيْبٍ قَالَ قَالَ رَسُوْلُ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ عَجَبًا لِأَمْرِ الْمُؤْمِنِ إِنَّ أَمْرَهٗ كُلَّهٗ خَيْرٌ وَلَيْسَ ذَاكَ لِأَحَدٍ إِلَّا لِلْمُؤْمِنِ إِنْ أَصَابَتْهُ سَرَّآءُ شَكَرَ فَكَانَ خَيْرًا لَهٗ وَإِنْ أَصَابَتْهُ ضَرَّآءُ صَبَرَ فَكَانَ خَيْرً لَهٗ

“Dari Shuhaib berkata, bersabda Rasulullah SAW.: ‘Luar biasa urusan orang mukmin, sesungguhnya semua urusannya itu baik, dan itu semua tidak dimiliki kecuali orang mukmin. Jika ia mendapat kebahagiaan ia bersyukur dan itu sangat baik baginya, jika ia mendapat cobaan, ia bersabar, dan itu sangat baik (pula) baginya’”. (HR. Muslim)
Dalam sebuah ayat, Allah SWT. berfirman:
وَلَنَجْزِيَنَّ الَّذِيْنَ صَبَرُوْا أَجْرَهُمْ بِأَحْسَنِ مَا كَانُوْا يَعْمَلُوْنَ

“Dan sungguh, kami akan memberi balasan kepada orang-orang yang sabar dengan pahala yang lebih baik dari apa yang mereka kerjakan”. (QS. An-nahl/16: 96).


Begitu halnya dengan syukur terhadap setiap anugerah yang Allah limpahkan kepada kita. Gunakan nikmat yang Allah berikan dengan semaksimal mungkin untuk beribadah kepada-Nya, bukan malah menjadi penghalang antara kita dan Allah dan juga menjadi peluang bermaksiat kepada-Nya. Allah SWT. berfirman:
مَا يَفْعَلُ اللهُ بِعَذَابِكُمْ إِنْ شَكَرْتُمْ وَآٰمَنْتُمْ وَكَانَ اللهُ شَاكِرًا عَلِيْمًا

“Mengapa Allah akan menyiksamu, jika kamu bersyukur dan beriman ? Dan Allah adalah Maha Mensyukuri lagi Maha Mengetahui”. (QS. An-Nisa’/4: 147)
Selain syukur, hidup seorang mukmin juga harus dihiasi dengan sabar ketika tertimpa musibah maupun sabar terhadap hal-hal yang dilarang Allah SWT. Umar RA. Berkata:
اَلصَّبْرُ صَبْرَانِ، صَبْرٌ عِنْدَ الْمُصِيْبَةِ وَصَبْرٌ عِنْدَ مَحَارِمِ اللهِ

“Sabar itu ada dua, sabar ketika mendapat musibah dan sabar terhadap hal-hal yang diharamkan Allah”
Kesabaran dari seorang mukmin adalah menjadi pelebur dosa-dosanya di akhirat kelak, sebagaimana sabda Rasulullah SAW. yang diriwayatkan oleh Aisyah RA dalam sebuah hadits:
مَا مِنْ مُصِيْبَةٍ تُصِيْبُ الْمُسْلِمَ اِلَّا كَفَّرَ اللهُ بِهَا عَنْهُ حَتَّى الشَّوْكَةِ يُشَاكُهَا (رواه البخاري)

“Tidaklah ada musibah yang menimpa seorang muslim melainkan Allah menghapus dosanya dengan musibah itu, termasuk duri yang menusuknya”. (HR. Bukhari)

Jama’ah Shalat Isya’ dan Tarawih Rahimakumullah.
Seorang mukminseharusnya sadar betul bahwa ujian senantiasa akan menimpanya, baik berupa musibah maupun nikmat. Allah SWT. akan menguji seseorang sesuai kadar imannya, bila ia ridlo (sabar atas ujian tersebut), maka keridloan Allah akan meliputinya, sebaliknya jika murka, maka kemurkaan Allah jugalah yang akan meliputinya. Diriwayatkan dari Anas RA. Bahwa Rasulullah SAW. bersabda:
إِنَّ عِظَمَ الْجَزَاءِ مَعَ عِظَمِ الْبَلَاءِ وَإِنَّ اللهَ إِذَا أَحَبَّ قَوْمًا ابْتَلَاهُمْ فَمَنْ رَضِيَ فَلَهُ الرِّضَا وَمَنْ سَخِطَ فَلَهُ السَّخَطُ (رواه الترمذي)

“Sesungguhnya besarnya pahala itu sesuai dengan besarnya ujian. Dan sesungguhnya ketika Allah mencintai suatu kaum, maka Dia akan menguinya, barang siapa ridlo maka ia mendapat keridloan, dan barang siapa murka, maka ia mendapat kemurkaan”. (HR. At-Tirmidzy)

Kaum muslimin hadaniyalloh wa iyyakum
Oleh karena itu, marilah kita bersabar di kala tertimpa musibah dan bersyukur di kala mendapat nikmat agar kita menjadi mukmin yang selalu mendapat keridloan Allah SWT.
أَقُوْلُ قَوْلِيْ هٰذَا أَسْتَغْفِرُ اللهَ لِيْ وَلَكُمْ وَلِسَآئِرِ الْمُسْلِمِيْنَ وَالْمُسْلِمَاتِ فَاسْتَغْفِرُوْهُ إِنَّهٗ هُوَ الْغَفُوْرُ الرَّحِيْمُ
Wassalamu’alaikum Warahmatullohi Wabarokatuh.


11. kultum singkat tentang sholat​


Jawaban:

penyampaian ajaran agama yang dibatasi oleh waktu


12. buatin kultum yang ada kaitannya dengan AKHLAK DAN ADAB secepatnya​


Jawaban:

Akhlak merupakan hal yang sangat fundamental dalam agam Islam. Misi utama di utusnya Rasulullah SAW oleh Allah SWT adalah untuk menyempurnakan akhlak umat manusia. Akhlak setidaknya terbagi menjadi tiga, yakni akhlak manusia kepada Allah, akhlak individu manusia kepada masyarakat dan alam, serta akhlak manusia kepada dirinya sendiri. Kemuliaan orang ditentukan oleh kemuliaan akhlaknya. Akhlaq dan adablah yang mengangkat derajat seseorang.

Kualitas diri seseorang akan dilihat dari akhlaq dan adab nya bukan dari banyak sedikitnya ilmu.

Maka dari itu kultum singkat yang berjudul pentingnya adab dan akhlaq ini akan menjadi panduan dalam menata kehidupan menjadi insan-insan yang dicintai Allah karmna akhlaq dan adab nya yang baik.

KULTUM TENTANG ADAB DAN AKHLAQ

الْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِي جَعَلَ الْأَخْلَاقَ مِنَ الدِّينِ، وَأَعْلَى بِهَا شَأْنَ الْمُؤْمِنِينَ، فَرَفَعَ بِمَكَارِمِهَا أَقْوَامًا فَكَانُوا مِنَ الْمُتَّقِينَ، وَأَشْهَددُ أَنْ لَا إِلَهَ إِلَّا اللَّهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيكَ لَهُ، وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُولُهُ صَاحِبُ الْخُلُقِ الْقَوِيمِ، صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَعَلَى آلِ بَيْتِهِ الطَّيِّبِينَ الطَّاهِرِينَ، وَعَلَى أَصْحَابِهِ وَمَنْ تَبِعَهُمْ بِإِحْسَانٍ إِلَى يَوْمِ الدِّينِ.

Marilah kita panjatkan Puji syukur ke hadirat Allah subhanahu wata’ala atas segala limpahan nikmat dan karunia-Nya, sehingga pada siang hari ini Allah subhanahu wata’ala masih memberi kesempatan kepada kita untuk melaksanakan syariat Islam baik yang hukumnya wajib atau pun yang hukumnya sunnah.


13. kultum singkat danpendek​


Jawaban:

kultum singkat

Penjelasan:

nasihat menasihati merupakan kewajiban bagi setiap muslim atau muslim yang lainnya

semga bisa membantu


14. Kultum dengan tema adab belajar


Jawaban:

Menyimak guru atau seseorang yang sedang memberikan ilmu kepada kita merupakan salah satu adab dalam menuntut ilmu. Jangan berbicara atau melakukan hal lain yang tidak ada hubungannya sama sekali dengan pelajaran yang disampaikan saat menuntut ilmu, dalam artian kita harus fokus mendengarkan dan menyimak.Penjelasan:

semoga membantu


15. buatlah kultum singkat​


Jawaban:

Membiasakan Diri Berbuat Baik

Dalam suatu hadits qudsi, Allah SWT berfirman "Jikalau seseorang hamba itu mendekat padaku sejengkal, maka Aku mendekat padanya sehasta dan jikalau ia mendekal padaku sehasta, maka Aku mendekat padanya sedepa. Jikalau hamba itu mendatangi Aku dengan berjalan, maka Aku mendatanginya dengan bergegas." (HR. Bukhari)

Didalam melihat jalan hidup masyarakat di sekitar kita, bisa kita lihat bahwa beberapa orang mempunyai kecenderungan tertentu. Orang yang terbiasa berbuat maksiat, maka dari hari kehari dia akan semakin terjerumus kedalam lembah yang hitam. Sebaliknya orang yang suka sholat berjamaah ke masjid, maka dia akan ramah ke tetangganya, rutin berinfaq dan bahagia kehidupan keluarganya.

Mudah-mudahan kita termasuk daripada orang-orang yang terbiasa pada kebaikan.

Semakin seseorang memperbanyak dan membiasakan berbuat baik, maka semakin banyak terbuka pintu-pintu kebaikan yang lain. Hal ini sesuai dengan hadits qudsi diatas bahwa semakin tinggi intensitas dan kualitas ibadah kita kepada Allah SWT maka semakin dekatlah kita dengan-Nya.

Jawaban:

1. Tema: Salat Adalah Tiang Agama

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Penjelasan:Puji dan syukur marilah kita panjatkan kepada Allah yang sudah memberi nikmat berupa kesehatan hingga hari ini.

Tidak lupa selawat dan salam semoga selalu tercurah kepada Nabi Muhammad SAW, serta keluarga, para sahabat, sampai kepada kita umatnya yang mudah-mudahan selalu taat mengikuti sunah-sunahnya.

Dalam kesempatan kali ini saya ingin menyampaikan satu hadis yang maknanya begitu mendalam mengenai salat.

Isi hadis itu berbunyi:

“Sholat adalah tiang agama, barang siapa mendirikannya, maka sungguh ia telah menegakkan agama (Islam) itu dan barang siapa meninggalkannya, maka sungguh ia telah merobohkan agama (Islam) itu.” (Baihaqi).

Hadis di atas menggambarkan betapa pentingnya salat. Bahkan salat diibaratkan sebagai tiang atau pondasi agama.

Bayangkan saja bila rumah didirikan tanpa pondasi, apakah rumah itu bisa berdiri tegak?

Tentu saja jawabannya tidak!

Pun demikian dengan Agama Islam, jika kita tak mendirikan salat, ruh Islam di dalam diri seorang muslim akan mudah roboh.

Bahkan dalam hadis lain Nabi Muhammad pernah bersabda:

“Yang pertama kali ditanyakan kepada seorang hamba pada hari kiamat adalah perhatian kepada sholatnya. Jika sholatnya baik, dia akan beruntung (dalam sebuah riwayat disebutkan dia akan berhasil). Dan jika sholatnya rusak, dia akan gagal dan merugi.” (Thabrani).

Maka artinya, salat merupakan ibadah wajib yang tak bisa kita tinggalkan begitu saja.

Sebab ia adalah tiang agama dan merupakan amalan yang akan Allah hisab pertama kali di akhirat kelak.

Itulah kultum singkat tentang salat. Semoga ada manfaatnya.

2. Tema: Sabar

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Alhamdulillah atas rahmat dan izin Allah kita masih diberi kesehatan, keimanan dan kesempatan untuk bisa berkumpul serta bersilaturahmi di masjid ini. Shalawat dan salam marilah kita sampaikan kepada nabi Muhammad SAW beserta keluarga dan kerabatnya.

Jamaah yang dimuliakan oleh Allah, pada malam hari ini saya akan berbagi mengenai keutamaan memiliki sikap sabar. Sabar berasal dari bahasa Arab sobaru yasbiru yang berarti menahan. Arti dari kata menahan cukup luas.

Misalnya saat puasa sabar untuk menahan hawa nafsu, keinginan untuk makan maupun minum dari subuh hingga waktu maghrib tiba. Sabar juga dapat terlihat dalam perilaku. Contohnya tidak emosi dan membalas perbuatan jahat orang lain.

Satu hal yang harus Anda ketahui adalah sikap sabar tidak bisa didapatkan secara instan. Semua butuh proses, latihan dan tidak lupa selalu mendekatkan diri kepada Allah, berdoa agar selalu diberi kekuatan serta kesabaran dalam menjalani ujian hidup.

Orang yang sabar akan memperoleh pahala. Hal senada seperti dalam firman Allah di surat Al-Baqarah ayat 153. Isi surat tersebut adalah Allah akan memberikan pertolongan kepada orang-orang yang sabar.

Oleh karena itu, kita harus selalu sabar dalam beribadah, menyikapi kehidupan dan lain sebagainya. Seseorang yang sedang mendapat ujian namun tetap menjalankan kewajibannya, shalat tepat waktu dan beramal maka Allah akan senantiasa menolongnya.

Demikian kultum yang dapat saya sampaikan, semua yang benar datangnya dari Allah. Semoga kita termasuk hamba yang selalu sabar dan mendapat ridho-Nya. Aamiin.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

semoga membantu


16. Contoh kultum singkat​


Jawaban:

Kultum Singkat Ramadhan tentang Kesabaran

Allah SWT telah berfirman dalam QS Al Baqarah ayat 153 yang berbunyi:

يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوا اسْتَعِيْنُوْا بِالصَّبْرِ وَالصَّلٰوةِ ۗ اِنَّ اللّٰهَ مَعَ الصّٰبِرِيْنَ

Yaa ayyuhalladziina aamanusta’iinu bis-sabri was-salaah innallaaha ma’as-saabiriin

Artinya, “Wahai orang-orang yang beriman! Mohonlah pertolongan kepada Allah dengan sabar dan sholat. Sungguh Allah bersama orang-orang yang sabar.”

Ayat tersebut sudah menjelaskan secara gamblang bahwa Allah senantiasa meminta kita untuk menjadi hamba yang selalu bersabar. Hal ini juga dijelaskan kembali dalam QS Ali Imran ayat 146 yang berbunyi:

وَاللّٰهُ يُحِبُّ الصّٰبِرِيْنَ

Wallaahu yukhibbus-sobiriin

Artinya, “Dan Allah mencintai orang-orang yang sabar.”

Meski terlihat mudah, namun sabar adalah hal yang berat untuk dilakukan. Hal ini karena berkaitan dengan bagaimana kita mampu menahan diri dan hawa napsu untuk menghindari perbuatan yang merugikan dan berdosa.

Sabar memiliki banyak sekali jenis di antaranya adalah sebagai berikut.

- Sabar dalam menahan amarah

- Sabar dalam melawan hawa nafsu

- Sabar dalam menghadapi cobaan yang diberikan oleh Allah SWT

Demikian contoh materi kultum singkat tentang kesabaran.

Penjelasan:

Semoga penjelasan di atas dapat memberi banyak manfaat bagi kita semua.


17. -kultum singkat tentang saling menginginkan antar umat Islam -kultum singkat tentang waktu-dan kultum singkat tentang saling percaya antara satu sama lainplisssss tolong soal nya besok dikumpulkan ​


Jawaban:

Butuh Joki Tugas?? Harganya Murah Loh 1 Halaman Hanya 5.000 rupiah.1 Buku : 50.000 rupiah.1 nomor : 2.500 dan yang mau joki tugas Telegram : alicia slim discrd : aliciaslim#2595.joki tugas TK,SD,SMP. bayar duluan bukti transfer kirim ke saya ! #Terpercaya #Murah

NB: BAYAR PAKE DANA HANYA APLIKASI DANA

OPEN MULAI JAM : 13.10 - 17.00


18. kultum singakat tentang adab kepada yang lebih muda​


Jawaban:

لَيْسَ مِنَّا مَنْ لَمْ يَرْحَمْ صَغِيرَنَا وَيُوَقِّرْ كَبِيرَنَا

“Bukan golongan kami orang yang tidak menyayangi yang lebih muda atau tidak menghormati yang lebih tua.” (HR. at-Tirmidzi no. 1842 dari shahabat Anas bin Malik)

Para pembaca yang semoga dirahmati oleh Allah. Hadits ini menunjukkan tentang disyariatkannya berakhlak yang baik dan wajibnya menyayangi antar sesama kaum muslimin. Hadits ini menerangkan tentang adab atau sopan santun dalam Islam ketika kita bergaul dengan anak muda atau orang tua, yang masing-masingnya memiliki hak yang pantas diberikan baginya.

Terhadap yang lebih tua maka hendaklah kita menghormati dan memuliakannya, karena mereka memiliki keutamaan. Adapun terhadap yang lebih muda maka hendaklah kita menyayangi dan lemah lembut kepadanya, karena pada diri yang lebih muda akal dan ilmunya masih kurang. Mereka perlu dibimbing dan dipenuhi kebutuhannya serta tidak menghukumnya apabila tidak sengaja melakukan kesalahan.

Demikianlah Islam mengajarkan akhlak mulia, saling menghormati dan menyayangi antar sesama muslim yang membuahkan rasa persaudaraan dan persatuan di antara kaum muslimin.

Makna ucapan beliau “bukan golongan kami” adalah bukanlah merupakan petunjuk kami atau ajaran kami. Bukanlah makna “bukan golongan kami” berarti dia adalah kafir.

Di antara bentuk menghormati orang yang lebih tua adalah:

1. Mendahulukan orang yang lebih tua dalam berbicara.

2. Mendahulukan orang yang lebih tua untuk mendapatkan tempat duduk dalam majelis.

3. Yang lebih muda mengucapkan salam terlebih dahulu kepada yang lebih tua.

4. Mengangkat orang yang paling tua sebagai pemimpin.

Di antara bentuk menyayangi orang yang lebih muda adalah:

1.mencium anak kecil

2.bercanda dengan anak kecil

3.mengusap kepala anak kecil

4.memeluk anak kecil

5.memberikan buah kepada orang yang lebih muda

Penjelasan:

maaf kalo salah

semogamembantuAnda

TOLONGJADIKANJAWABANTERBAIK


19. kultum singkat minimal 1menit please besok aku kultum:)​


Jawaban:

Judul = Sedekah

Assalamualaikum WR WB

teman2 ada suatu kisah saat zaman nabi muhammad saw,

waktu itu masa panceklik/kemarau.

pada saat itu juga ada sahabat nabi yang bernama

ABDURRAHMAN BIN 'AUF.

pada saat itu ia sungguh dermawan,

bahkan pada saat ia juga merasakan rasa panceklik tersebut, Namun ia tetap dermawan

bersedekah. Hartanya seakan akan tidak pernah habis karena bersedekah.

Teman2 hikmah yang bisa kita ambil adalah HARTA TIDAK AKAN HABIS JIKA KITA BERSEDEKAH NAMUN AKAN BERTAMBAH.

billahi taufik wal hidayah.

wassalamualikum WR WB

Penjelasan:

SEMOGA BERMANFAAT


20. buatlah kultum singkat​


Ceramah adalah pidato yang memuat ajaran agama. Ceramah biasanya disampaikan oleh penceramah. Teks ceramah biasanya menggunakan bahasa baku.

Ceramah adalah pidato yang memuat ajaran agama. Ceramah biasanya disampaikan oleh penceramah. Teks ceramah biasanya menggunakan bahasa baku.Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), ceramah adalah pidato oleh seseorang di hadapan banyak pendengar mengenai suatu hal, pengetahuan, dan sebagainya.

Berikut ini contoh teks ceramah

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakaatuh

Hadirin yang saya hormati, alhamdulillah, puji syukur patut kita panjatkan karena sampai detik ini masih dikaruniai hidup dan kesehatan.

Bapak, ibu, dan saudara sekalian, sudah hampir setahun wabah Covid-19 melanda dunia. Tahun 2020 hampir berakhir, tetapi pandemi belum juga reda. Di tengah situasi ini, mari kita sama-sama kembali belajar untuk sabar.

Sabar itu penting. Terutama di masa-masa sekarang. Orang sudah banyak yang jenuh, akhirnya memilih liburan ke luar kota. Bosan makan di rumah, akhirnya ke rumah makan. Lelah pakai masker, akhirnya masker ditaruh di dagu.

Bapak, ibu, dan saudara sekalian, firman Allah SWT, dalam Q.S. Al Baqarah ayat 153 mengatakan, “Hai orang-orang yang beriman, jadikanlah shalat dan sabar sebagai pelindungmu, sesungguhnya Allah SWT senantiasa bersama orang-orang yang sabar.”

Melalui ayat itu, Allah meningatkan kita untuk sabar. Sabar dan menahan diri. Pelindung orang beriman adalah kesabaran. Liburan atau jalan-jalan bisa kita lakukan setelah pegebluk hilang. Kalau semua orang keluar rumah, main-man, tidak pakai masker dengan benar,virusnya malah tambah senang. Toh tempat wisata dan rumah makan akan tetap ada, meski didatangi bulan-bulan atau tahun depan. Kita harus sabar menunggu. Semoga vaksinnya segera ditemukan. Kunci dari semua ini adalah kesabaran.

Demikian sedikit yang dapat saya sampaikan pada ceramah sore ini. Mohon maaf bila ada salah kata atau ucapan yang kurang berkenan.

semogabermanfaat dan jadikan jawaban yg terbaikya


Video Terkait


Post a Comment

Previous Post Next Post

Formulir Kontak