sebuah transformator memiliki 300 lilitan primer dan 500 lilitan Sekunder. Diketahui tegangan Pada lilitan primer adalah 330 volt hitunglah tegangan Sekundernya.
1. sebuah transformator memiliki 300 lilitan primer dan 500 lilitan Sekunder. Diketahui tegangan Pada lilitan primer adalah 330 volt hitunglah tegangan Sekundernya.
Penjelasan:
L.primer =300
L.sekunder =500
V.primer =330Volt
V.sekunder =...
[tex] \frac{v.sekunde \:}{l. \:sekunder} = \frac{v.primer}{l.primer} \\ \frac{x}{500} = \frac{330}{300} \\ 300x = 165.000 \\ x = \frac{165.000}{300} \\ x = 550[/tex]
jadi, besar tegangan sekunder nya adalah 550 Volt
2. Sebuah transformator memiliki 1. 500 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder. Bila tegangan sekunder transformator tersebut 3 volt dan arus primernya 4 mA, berapakah tegangan primer dan arus sekundernya
Jawaban:
diketahui :
Np = 1500
Ns = 300
Vs = 3 V
Ip= 4 mA
ditanyakan :
Vp =?
Is=?
jawab :
Np/Ns = Vp/Vs
1500/300 = Vp/3
5 = Vp/3
Vp = 15 Volt
Np/Ns = Is/Ip
1500/300 = Is/4
5 = Is/4
Is = 20 mA
Penjelasan:
maaf kalo salah
3. Sebuah transformator memiliki jumlah lilitan primer sebanyak 2000 lilitan dan lilitan sekunder sebanyak 500 lilitan. Jika tegangan primer transformator adalah 200 volt maka tegangan sekundernya yaitu
Diketahui:
Np = 2.000 lilitan
Ns = 500 lilitan
Vp = 200 V
Ditanya:
Vs = ...?
Jawab:
Vp/Vs = Np/Ns
200/Vs = 2.000/500
200/Vs = 500/2.000
200/Vs = 0,25
200 × 0,25 = Vs
50 = Vs
Vs = 50 Volt
4. Sebuah transformator memiliki 1500 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder. Bila tegangan sekunder transformator tersebut 3 volt, berapakah tegangan primernya?
semoga membantu, jangan lupa jadikan jawaban tercerdas
5. sebuah transformator memiliki 300 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder diketahui tegangan pada lilitan primer adalah 220 volt tentukan besar tegangan pada lilitan sekunder
Jawaban:
TRANSFORMATOR
diketahui:
Np = 300 lilitan
Ns = 30 lilitan
Vp = 220 Volt
Ip = 0,5 mA = 0,5 : 1000 = 0,0005 A
ditanya:
a.) Vs?
b.) Is?
c.) η?
d.) Jenis transformator?
jawab:
a.) Tegangan sekunder
Vs / Vp = Ns / Np
Vs = Vp . Ns / Np
Vs = 220 . 30 / 300
Vs = 22 Volt
b.) Kuat arus sekunder
Is / Ip = Np / Ns
Is = Ip . Np / Ns
Is = 0,0005 . 300 / 30
Is = 0,005 A
c.) Efisiensi trafo
η = Vs . Is . 100% / Vp . Ip
η = 22 . 0,005 . 100% / 220 . 0,0005
η = 11% / 0,11
η = 100%
d.) Jenis trafo
Karena Vp lebih besar daripada Vs maka trafo ini termasuk trafo step down
Penjelasan:
semoga bermanfaat
jadikan terbaik yaa!
~TransformatorSebuah transformator memiliki 300 lilitan primer dan 30 lilitan sekunder. Diketahui tegangan pada lilitan primer adalah 220 volt.
Ditanyakan :Besar tegangan pada lilitan sekunder?
[tex]{{ n = 300 \: lilitan}}[/tex]
[tex] {n}^{p} = 30 \: lilitan[/tex]
[tex] {v}^{s} = 220 \: volt[/tex]
Tegangan sekunder[tex] \frac{ {n}^{p} }{ {n}^{s} } = \frac{ {v}^{p} }{ {v}^{s} } [/tex]
[tex] \frac{300}{30} = \frac{220 \: volt}{ {v}^{s} } [/tex]
[tex] {v}^{s} = \frac{220 \:\times 30}{300 } = 22 \: vold[/tex]
Kesimpulan :Tegangan pada lilitan sekunder sebesar 22 volt
6. Sebuah transformator memiliki 1500 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder, bila tegangan sekunder transformator tersebut 3 volt berapakah tegangan primernya?
Jawaban:
15V
Penjelasan:
maaf kalau salah. :)
semoga membantu
7. Sebuah transformator memiliki 300 lilitan primer dan 30 lilitan sekunder, diketahui tegangan pada lilitan primer adalah 220 volt, maka berapa besar tegangan pada lilitan sekundernya
Jawaban:
22 volt
Penjelasan:
Dik:
Np = 300 lilitan
Ns = 30 lilitan
Vp = 220 volt
Dit:
Vs
Jwb:
Vs/Vp = Ns/Np
Vs/220 = 30/300
Vs = 30/300 × 220
Vs = ⅒ × 220
Vs = 22 volt
Semoga membantu ya...
8. Sebuah transformator memiliki 1500 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder
Jawaban:
A. 1500 primer, 300 sekunder
Penjelasan:
Pada sebuah transformator, lilitan primer merupakan lilitan yang terhubung dengan sumber arus, sedangkan lilitan sekunder merupakan lilitan yang dipasok arus listrik dari lilitan primer. Dalam situasi ini, transformator memiliki 1500 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder.
Pertanyaan Terkait:
https://brainly.co.id/tugas/9127646https://brainly.co.id/tugas/14145145https://brainly.co.id/tugas/14238759Support: https://trakteer.id/dakunesu/tip
Dik :Np = 1500
Ns = 300
Vs= 3 v
Lp = 4 mA
Dit: vp = ?
Is = ?
Jawab :
Np / Ns = vp / vs
1500/300 = vp / 3
5 = vp / 3
Vp = 15 volt
Np/Ns = is / p
1500/300= is / 4
5 = is / 4
Is = 20 mA
9. Sebuah transformator memiliki 500 lilitan sekunder. Sedangkan lilitan primernya 50 lilitan. Jika tegangan sekundernya 220, berapakah jumlah tegangan primer?
Jawaban:
semoga jawaban nya membantu
10. - Sebuah transformator memiliki 300 lilitan primer dan 30lilitan sekunder. Diketahui tegangan pada lilitan primeradalah 220 volt. Besar tegangan pada lilitan sekunderadalah ....
Jawaban:
22 V
Penjelasan:
Dik: Np=300Ns=30Vp=220
Ket: Np= lilitan primer
Ns= lilitan sekunder
Vp= tegangan primer (V/Volt)
Vs= tegangan sekunder (V/Volt)
Ditanya: Vs...?
Jawab: Np/Ns=Vp/Vs
300/30=220/Vs
Vs= 220/10
Vs= 22 V
Jaditegangan sekunder22volt
Semoga membantu ya^^
11. Sebuah transformator memiliki 1200 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder. Bila tegangan sekunder transformator tersebut 3volrt berapakah tegangan primernya?
Penjelasan:
Dik :
Np = 1.200 lilitan
Ns = 300 lilitan
Vs = 3 Volt
Dit : Tegangan primer (Vp)
Jawab :
Np/Ns = Vp/Vs
1.200/300 = Vp/3
12/3 = Vp/3
Vp = (12 × 3)/3
Vp = 12Volt
12. Sebuah transformator memiliki 1. 500 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder. Bila tegangan sekundernya 3 volt dan arus primernya 4 mA,berapakah tegangan primer dan arus sekunder nya?
Jawaban:
diketahui Np= 1500, Ns=300, Vs= 3 volt, dan Ip= 4 MA= 0.004 A
ditanya Vp dan Is
rumus trafo Np/Ns= Vp/Vs= Is/ Ip
Penjelasan:
1. mencari nilai tegangan primer ( Vp)
Np/ Ns= Vp/ Vs 1500/300= Vp/ 3V 1500/ 300× 3 = 15 V
jadi tegangan primer trafo tersebut adalah 15V
2. Mencari nilai kuat arus sekunder (Is)
Vp/Vs= Is/Ip 15V/ 3V = Is/ 0,004AIs= 15V/3V × 0.004A = 0.002A
jadi kuat arus sekunder trafo tersebutadalah 0, 002 A
jadi Vp adalah 15 V dan Is adalah 0,002A
semoga bermanfaat
13. Sebuah transformator memiliki 1200 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder. Bila tegangan sekunder transformator tersebut 3volrt berapakah tegangan primernya?
Dik.
Np = 1.200 lilitanNs = 300 lilitanVs = 3 voltDit.
Vp = ...?
Jwb:
Np/Ns = Vp/Vs
1.200/300 = Vp/3
4 = Vp/3
Vp = 12 volt
[tex] \small\boxed{ \colorbox{black}{ \sf{ \color{pink}{༄Answer᭄By: ☞nacuaaa☜ ࿐ }}}}[/tex]
14. sebuah transformator memiliki 300 lilitan primer dan 30 sekunder dan tegangan lilitan primer 220 volt. berapa tegangan lilitan sekunder ?
300/30 =220/Vs
300Vs= (220)(30)
300Vs=6600
Vs=6600/300
= 22 V
15. Sebuah transformator memiliki 1. 500 lilitan primer dan 300 lilitan sekunder. Bila tegangan sekundernya 3 volt dan arus primernya 4 mA,berapakah tegangan primer dan arus sekunder nya?.
Jawaban:
tegangan primernya adalah 15 volt dan arus sekundernya adalah 20 mA
Penjelasan:
Caranya ada di foto ya....
SEMOGA MEMBANTUJADIKAN JAWABAN TERCERDAS16. Sebuah transformator memiliki 500 lilitan primer dan 50 lilitan sekunder. Jika tegangan pada lilitan primer adalah 220 volt maka besar tegangan sekunder dan jenis transformator adalah
Penjelasan:
Dik:
Np = 500 lilitan
Ns = 50 lilitan
Vp = 220 volt
Dit:
a). Vs?
b). Jenis transformator?
Penyelesaian:
Np/Ns=Vp/Vs
500/50 = 220V/Vs
500.Vs = 220.50
Vs = 220.50 / 500
Vs = 11.000 / 500
Vs=22Volt
Vp = 220v
Vs = 22v
jika Vp > Vs
krna Vp lebih besar daripada Vs
maka jenis transformatornya adalah Step-down
TRANSFORMATOR
Vâ‚š = 220 V
Nâ‚š = 500
Nâ‚› = 50
Vâ‚› = ... ?
Vâ‚š / Vâ‚› = Nâ‚š / Nâ‚›
220 / Vâ‚› = 500 / 50
Vâ‚› = 22 V ✔
Nâ‚› < Nâ‚š ; Vâ‚› < Vâ‚š , trafo step-down
17. sebuah transformator memiliki 300 lilitan primer dan 30 lilitan sekunder. jika tegangan pada lilitan primer adalah 220 volt tentukan besar tegangan pada lilitan sekunder!!
Diketahui =
Np = 300 lilitan
Ns = 30 lilitan
Vp = 220 Volt
Ip = 0,5 mA = 0,5 : 1000 = 0,0005 A
Ditanya =
Vs =...?
jawab:
a.) Tegangan sekunder
Vs / Vp = Ns / Np
Vs = Vp . Ns / Np
Vs = 220 . 30 / 300
Vs = 22 Volt
maaf kalau salah
no copas
semoga bermanfaat
18. sebuah transformator memiliki lilitan primer sebanyak 100 lilitan dan lilitan sekunder sebanyak 500 lilitan jika tegangan pada kumparan primer 110 volt, maka tegangan pada kumparan sekunder adalah
Penjelasan:
Dik :
Np = 100 lilitan
Ns = 500 lilitan
Vp = 110 Volt
Dit : Tegangan sekunder (Vs)
Jawab :
Np/Ns = Vp/Vs
100/500 = 110/Vs
1/5 = 110/Vs
Vs = (110 × 5)/1
Vs = 550Volt
19. Sebuah transformator memiliki 300 lilitan primer dan 600 lilitan sekunder bila tegangan sekunder transformator tersebut 3 volt berapakah tegangan primernya
Penjelasan:
pd trafo berlaku
Vp/Vs= Np/Ns
Vp/3 = 300/600
Vp = 1/2 x 3
= 1,5 volt
20. Sebuah transformator memiliki 500 lilitan primer dan 250 lilitan sekunder. Jika tegangan pada lilitan primer adalah 200 volt, tentukanlah tegangan pada lilitan sekunder.
Jawaban:
tegangannya 100Volt
Penjelasan:
cara difoto