contoh visi misi SMA
1. contoh visi misi SMA
Visi Sekolah :
"Mewujudkan insan Indonesia yang berbudi pekerti luhur, berbudaya, berwawasan lingkungan, unggul dalam prestasi, serta kompetitif dalam dunia global"
Misi Sekolah :
1.) Meningkatkan mutu pendidikan yang mengintegrasikan system nilai agama dan budaya dengan ilmu pengetahuan dan teknologi.
2.)Mengembangkan komponen seluruh sekolah secara optimal baik dalam bidang akademis maupun non akademis dan berwawasan lingkungan sehingga mampu bersaing secara global.
3.) Menanamkan kedisiplinan melalui budaya bersih, budaya tertib, dan budaya kerja.
4.) Mengedepankan pendidikan karakter dengan meningkatkan budi pekerti serta meningkatkan jiwa nasionalisme yang kuat dan bermartabat.
2. visi dan misi menjadi osis SMA
meningkatkan sdm... maaaf kalo salah
Meningkatkan Sumber daya siswa dan menjadikan sekolah sebagai sumber teladan bagi sekolah lain3. visi dan misi sekbid politik sma
belajar demokrasi, membangun kesatuan dan kesatuan,
4. visi misi menjadi ketua osis SMA
bisa di pimpin di contoh yg baik
5. Visi dan misi humas osis SMA
Penjelasan:
visi dan misinya adalah osis SMA menjadi lebih baik
6. visi misi osis SMA plis
untuk misi:
- sudah jelas untuk memajukan pendidikan warga sekolah..
- meningkatkan keamanan sekolah..
untuk visi:
- meningkatkan kemampuan otak siswa dalam hal" yang diselenggarakan oleh osis..(pada lct)
- meningkatkan bakat siswa yang..,osis juga berhubungan dengan excul..
maaf jika salah
7. buat visi misi eskul biologi sma
Misi :
Meningkatkan minat siswa dalam bidang Biologi
Meningkatkan rasa keingintahuan siswa
Meningkatkan Pengetahuan siswa dalam makhluk hidup
Visinya gak tau hehe~
8. visi dan misi menjadi anggota osis sma
Visi :
Belajar berorganisasi untuk kemajuan diri dan sekolah dimasa yang akan datang.
Misi :
- Ikut serta membantu semua kegiatan OSIS yang bersifat memajukan sekolah.
- Memberikan saran dan kritik agar organisasi semakin solid dan maju.
- Menyampaikan semua apresiasi diri untuk memajukan sekolah.untuk memajukan citra sekolah,membuat murid murid disana berkarakter, beriman (menurut agama dan kepercayaan masing masing ), saling bertoleransi dan ramah tamah...
9. BERIKAN VISI dan MISI untuk sebuah sekolah (SMA)
VISI : MEMAJUKAN OSIS SMA PINTAR DALAM SEGALA BIDANG MENUJU ORGANISASI YANG AKTIF,KREATIF,DAN INOVATIF.YANG AKAN MEMAJUKAN SEKOLAH. MISI : · MENGAKTIFKAN ORGANISASI INTRA SEKOLAH BESERTA DENGAN KEPENGURUSANNYA. · MENJALIN HUBUNGAN YANG HARMONIS DENGAN ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH LAIN · MENGADAKAN STUDY BANDING DENGAN SEKOLAH LAIN. · MENGUNDANG INSTRUKTUR DARI LUAR UNTUK PELATIHAN ORGANISASI ,OLIMPIADE,OLARAGA,SENI,DAN LAIN-LAIN. · MENGAKTIFKAN SERTA MEREALISASIKAN PROGRAM-PROGRAM YANG TELAH ADA DAN SELAMA INI MASI TIDAK BERJALAN DENGAN LANCAR. · MENJADIKAN SISWA/SISWI SMA PINTAR PENUH TANGGUNG JAWAB ,BERWIBAWA,DAN DISIPLIN YANG TINGGI MELALUI PROGRAM-PROGRAM YANG AKAN DISUSUN BERSAMA. · YANG KITA BUTUHKAN BUKTI BUKAN JANJI. OSIS BUKAN AJANG PROMOSI,BUKAN MILIK PRIBADI,BUKAN PULA KEKUASAAN PRIBADI,OSIS MILIK KITA BERSAMA.
10. COntoh visi misi seorang sekretaris Osis SMA .
Visi:
1.Mengawasi kinerja OSIS agar memiliki kualitas kerja yang lebih baik
2.Mengumpulkan berbagai aspirasi dari seluruh siswa/i SMAN 2 Medan agar dapat lebih maju kedepannya
Misi:
1.Menggali potensi pengurus OSIS agar kegiatan-kegiatan yang diadakan dapat dikendalikan dengan baik sesuai dengan kemampuan masing-masing
2.Selalu berkoordinasi dengan baik antara pengurus MPK dengan pengurus OSIS
3.Membagikan angket setiap 3 bulan sekali kepada seluruh siswa/i agar mereka dapat menyalurkan aspirasi,memberikan saran atau kritik terhadap kegiatan yang telah dilaksanakan oleh OSIS.
4.Melakukan evaluasi terhadap program kerja OSIS yang telah terlasana setiap 3 bulan sekali
5.Memperhatikan kedisiplinan para pengurus MPK dan para pengurus OSIS demi kualitas yang lebih baik
6.Mengedepankan sistem kebersamaan dan kekompakan antara pengurus OSIS dengan pengurus MPK
7.Menjalankan administrasi dengan sebaik-baiknya1. melakukan hal-hal baru yang bertujuan untuk membangkitkan semangat teman2 untuk meraih prestasi
2. menulis kronologis hal-hal yang akan dilakukan selama setahun kedepan atau ,merancang acara2 yang mengasyikkan
11. visi misi osis bagian kesenian SMA
1.mengadakan lomba sni drama SMA se kabupaten
2.mengadakan lomba baca puisi SMA se kabupaten
(DLL)
12. visi misi osis sma bidang wirausaha
visi : menjadikan (SMA MU) menjadi SMA yang mampu berwirausaha mandiri dan menjadi panutan wirausaha bagi SMA-SMA lain
misi : membuat proker bd.wirausaha yang bermanfaaat dan berguna bagi (SMA MU)
menjalankan dan melanjutkan proker bd.wirausha yang dijalan kan oleh osis sblmny
13. Apa Visi Misi SMA Taruna Nusantara?
V I S I
M I S I
sumber http://taruna-nusantara-mgl.sch.id/visi-dan-misi/
14. Tuliskan visi misi sma muhammaddiyah
Jawaban:
Visi dan Misi. Visi SMA Muhammadiyah 1 Surakarta : Mewujudkan SMA Muhammadiyah 1 Surakarta sebagai lembaga pendidikan yang unggul dalam prestasi luhur dalam budi pekerti mampu berkompetitif menuju terbentuknya insan beriman cerdas, kreatif, dan berdaya saing nasional.
15. visi dan misi menjadi osis sma
menjalankan peraturan dari ketua osis & guru. patuh peraturan dislipin baik ramah saling membantu.
16. apa visi dan misi masuk sma favorit ?
menurut saya sih
-MISI : Agar kualitas belajar naik
-VISI : Lebih keren masuk sma favorit
itu aja sih haha
17. Tolong buatin dong Visi Misi Buat sekolah SMA
Jawaban:
Kakak Tinggal Buat Aja.Tujuannnya.
Sesuai Tema.
Jawaban:
tingal buat saja misi sekolah
18. visi misi calon ketua OSIS SMA
menjadikan sma itu lebih berpresentasi lagi
19. visi-misi menjadi anggota osis sma?
Visi :
Menjadikan OSIS sebagai sarana penampungan kreativitas, inspirasi dan aspirasi, juga meningkatkan sekolah sebagai sekolah yang bermutu, berani tampil beda, berakhlak mulia, jujur, adil, dan disiplin.
Misi :
1. Mengaktifkan dan memajukan organisasi-organisasi dan ekstrakulikuler yang ada disekolah dan kepengurusannya
2. Meningkatkan mutu kerja OSIS
3. Melaksanakan program-progam yang tersusun sesuai rencana
4. Menjalin hubungan yang harmonis antara seluruh anggota sekolah
5. Menjadikan siswa/siswi yang kreatif, pintar, berdisiplin tinggi, dan takwa kepada Tuhan
6. Mengadakan kegiatan-kegiatan dibidang sosial dan keagamaan.
20. visi misi osis sma bidang wirausaha
Ini hanya contoh dari visi dan misi pada bidang wirausaha.
Visi: mendorong minat siswa dalam bidang wirausaha dan membentuk unit usaha siswa.
Misi: 1. membentuk komunitas siswa yang mempunyai minat yang sama pada bidang wirausaha.
2. melaksanakan magang pada suatu usaha yang sudah sukses.
3. menerapkan strategi bisnis pada unit usaha yang dibentuk.